Selasa, 13 Desember 2016

Tentang Google Media



Sebelumnya UMAUINFO pernah memposting tema tentang Search Engine dan Bisnis Web Google dan sekarang UMAUINFO akan mengulas mengenai Google Media. Apa itu Google Media? pertanyaan kalian Anda akan segera terjawab dengan membaca artikel ini sampai habis, dan harapan UMAUINFO bisa memberikan sedikit pemahaman dan tambahan pengetahuan dengan produk google terutama Google media.

Google Media
Tentang Google Media ini Google membaginya menjadi beberapa bagian seperti di bawah ini:


Buku
Penelusuran teks lengkap buku
Fungsi Goole Books adalah sama persis dengan Google Search Text dan Gambar yang ada di google. Tapi khusus Google Books lebih menghususkan diri dalam pencarian buku, dengan mesin pencari buku ini, pengguna dapat mengetahui pengarang, jumlah halaman, tahun terbitan, dan membeli buku tersebut. Pengguna juga dapat melihat cuplikan isi buku yang dibatasi.

Penelusuran Gambar
Telusuri gambar di web, Anda dapat menggunakan gambar sebagai pencarian Anda untuk menemukan gambar yang terkait dari seluruh web.

Bagaimana cara kerja penelusuran gambar
Bila Anda mencari menggunakan gambar, hasil pencarian Anda mungkin termasuk:


  • gambar yang mirip
  • Situs yang menyertakan gambar
  • ukuran lain dari gambar yang Anda telusuri

Cari menggunakan gambar yang terbaik ketika gambar kemungkinan akan muncul di tempat-tempat lain di web. Jadi Anda akan mendapatkan hasil yang lebih untuk anda dari landmark terkenal untuk gambar pribadi seperti foto keluarga terbaru.

Berita
Telusuri ribuan berita. Menu ini memungkinkan anda untuk mendapatkan ribuan bahkan jutaan berita yang sesuai dengan kata kunci yang anda tuliskan sehingga memudahkan anda mendapatkan informasi dari berbagai belahan dunia.

Penelusuran Video
Telusuri video di web memungkinkan anda untuk mendapatkan konten video yang anda untuk memilih sesuai dengan keinginan bahkan anda bisa melihat lebih dari itu.

Picasa
Cari, edit, dan bagikan foto Anda di dalam internet apalagi jika anda mempunyai website atau blog pribadi anda bisa menampilkannya untuk dibagikan kepada keluarga, teman dan lainnya.

Nah demikian dulu untuk Informasi Tentang Google Media. Anda juga bisa membaca artikel saya tentang Tentang Google Geo sebagai penambah wawasan Anda seputar Teknologi Informasi dan KomunikasiLain kali akan saya tambahkan dengan artikel-artikel menarik lainnya, atau jika anda ingi artikel anda diterbitkan di blog Share Tikom saya ini, Anda bisa mengisi formulir dengan cara Click Kirim Artikel.

Tidak hanya itu kami juga berusaha memahami kekurangan blog Share Tikom saya yang belum mampu menyediakan Artikel-artikel yang tidak anda temukan dengan menyediakan link Request Artikel dengan begitu Saya setidaknya mampu mengobati kekecewaan Anda karena tidak menemukan Artikel yang Anda butuhkan di blog Share Tikom yang sederhana ini.

Jika Anda ingin diskusi lebih lanjut seputar Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi saya telah menyediakan Forumnya dengan cara bergabung di Forum agar kita sama-sama mendapatkan manfaat terhadap perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.

So Nanti saya akan lanjutkan lagi dengan berbagai macam artikel-artikel Up To Date yang tidak kalah menarik untuk menambah informasi Anda.



Sebelum anda memutuskan untuk menutup artikel Tentang Google Media di blog ini, silahkan berikan masukannya di kolom komentar ya!!! Jika anda merasa artikel ini bermanfaat, jangan lupa untuk klik tombol share di bawah ini agar semua orang tahu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar